Source code Siakad Kampus (Portal Akademik) CodeIgniter 4
Sebuah kampus atau universitas memiliki sistem atau alur pembelajaran yang cukup kompleks, tidak hanya ada element belajar mengajar, namun ada sistem kuota sks yang diambil, dan mahasiswa tidak hanya bisa mengambil mata kuliah yang ada pada semester yang berlaku saat itu, namun setiap mahasiswa yang memiliki keinginan untuk mengambil mata kuliah di semester yang lebih tinggi.
Dengan seperti ini dibutuhkan lah sebuah sistem yang dapat melayani akativitas tersebut, tim koding indonesia mempersembahkan siakad kampus dengan codeigniter, dengan fitur yang masih tetap bisa dikembangkan sesuai keinginan dan kebutuhan
FITUR SIAKAD SEKOLAH
Fitur Admin
- Dashboar informasi aktivitas akademik
- Master data (Gedung, Ruangan, Fakultas, Program Studi, Tahun Akademik, Mata Kuliah, Mahasiswa, Dosen, User)
- CRUD informasi Kegiatan Akademik (Cek jumlah rombongan siswa per mata kuliah)
- Penjadwalan Mata Kuliah
- Setting User
- Setting Tahun Akademik
Fitur Dosen
- Profile Dosen
- Informasi Jadwal Mengajar
- Absensi Kelas dengan Laporan
- Nilai Mahasiswa dengan Cetak Laporan
Fitur Mahasiswa
- Profile Mahasiswa
- Kartu Rencana Studi (KRS)
- Kartu Hasil Studi (LHS)
- Informasi Absensi
Apakah bisa menambah fitur?
– Untuk penambahan fitur bisa di bicarakan dan ada penambahan biaya.
Apakah Free Konsultasi?
– Pastinya Konsultasi gratis untuk konfigurasi website atau jika terjadi error melalui whatsApp biar fast respons
Paket Aplikasi
Jika membeli aplikasi sistem pendukung keputusan (SPK) metode ELECTRE maka dalam paket pembelian aplikasi terdiri dari beberapa file yaitu:
- File source code aplikasi
- File database aplikasi
- File panduan instalasi aplikasi
- Bonus 50 sourcecode berbasis web
- Bonus puluhan ebook cara mendapatkan penghasilan
Mohon Diperhatikan Sebelum Checkout
- Sebelum melakukan transaksi dan mendowload aplikasi/software/plugin silahkan membaca Kebijakan Pelayanan kami
- Aplikasi yang anda beli kebanyakan menggunakan PHP 5.6
- Bagi anda yang ingin memiliki multiple php version bisa cek disini
- Anda akan mendapatkan file download segera setelah melakukan donasi / menghubungi admin
- Anda juga akan menerima email download file, pastikan email anda aktif
- Semua aplikasi yang di tampilkan di timkoding.com adalah apa adanya
- Kami menjamin Aplikasi yang di tampilkan bebas dari error
- Apa bila terdapat kendala silahkan hubungi admin di menu chat
- Biaya tidak termasuk pemasangan.
- Jasa Pemasangan Hosting 50 ribu
- Untuk Pengembangan atau customisasi silahkan hubungi tim pengembang
- Kami Berasumsi yang Mendownload Produk ini Adalah Mereka yang Mengerti terhadap produk tersebut
Untuk Source Code dan Theme/Plugin WordPress lain yang mungkin anda butuhkan dan tidak tercantum di toko kami silahkan hubungi kami, kami akan membantu menyediakannya.
Sebelum membeli aplikasi ini silahkan chat admin terlebih dahulu, Baik untuk membeli atau untuk link demo
DEMO KLIK LIVE PREVIEW
1.Administrator:
user : admin
pass : admin
2.Dosen
user : 0118039301
pas : 1234
3. Mahasiswa
user : 18220463
pass : 1234